Ikan Guppy, Extra Fooding yang Bergizi Tinggi |
- Omega 3, untuk proses perkembangan otak dan penting untuk perkembangan fungsi syaraf dan penglihatan pada burung Murai Batu.
- Mengandung serat protein yang pendek sehingga mudah dicerna oleh burung Murai Batu dan burung kicauan lainnya.
- Kaya akan asam amino seperti taurin untuk merangsang pertumbuhan sel otak pada burung Murai Batu.
- Vitamin A dalam minyak hati ikan untuk mencegah masalah mata pada burung Murai Batu.
- Vitamin D dalam daging dan minyak hati ikan untuk pertumbuhan dan kekuatan tulang pada burung.
- Vitamin B6 untuk membantu metabolisme asam amino dan lemak serta mencegah anemia dan kerusakan syaraf pada burung.
- Vitamin B12 untuk pembentukan sel darah merah, membantu metabolisme lemak, dan melindungi juga kerusakan syaraf pada burung Murai Batu.
- Zat besi yang mudah di serap oleh tubuh burung.
- Selenium untuk membantu metabolisme tubuh dan sebagian anti oksidan yang melindungi tubuh dari radikal bebas
- Seng yang membantu kerja enzim dan hormon.
Kandungan ikan guppy kaya akan manfaat dan akan lebih optimal jika diberikan dalam bentuk daging ikan segar.
Sumber : Om Rizky & Om Bobby MBI